Kapolres Tulang Bawang Pimpin Upacara Sertijab Kasat Binmas dan Kapolsek Menggala
Polres Tulang Bawang menggelar Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kepala Satuan (Kasat) Pembinaan Masyarakat (Binmas) dan Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Menggala. Upacara sertijab Kasat Binmas dan Kapolsek Menggala ini berlangsung hari Jumat (22/10/2021), pukul 13.20 WIB, di Gedung Serba Guna (GSG) Wira Satya Mapolres setempat. Bertindak selaku Inspektur Upacara, Kapolres Tulang Bawang, AKBP Hujra Soumena, […]
Continue Reading