Polres Tulang Bawang Gelar E-Sports Competition, AKBP James: Pertama Kali di Polda Lampung
Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, menyelenggarakan e-sports competition secara gratis yang diikuti oleh para generasi muda (Gen-Z) dan memperebutkan piala Kapolres Tulang Bawang, serta uang pembinaan. E-sports competition ini berlangsung selama dua hari mulai Selasa (02/04/2024) s/d Rabu (03/04/2024), yang dipusatkan di lapangan tennis Mapolres Tulang Bawang. Sebelum berlangsungnya e-sports competition ini, seluruh peserta menyatakan […]
Continue Reading