Basahi Hati dengan Iman, Kokohkan Mental Bhayangkara” — Personel Polres Tulang Bawang Gelar Binrohtal di Masjid Darussalam

Tulang Bawang – Dalam suasana penuh kekhidmatan, jajaran Polres Tulang Bawang menggelar kegiatan Bimbingan Rohani dan Mental (Binrohtal) bagi seluruh personel beragama Islam di Masjid Darussalam Mapolres Tulang Bawang, Kamis (16/10/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WIB ini dipimpin langsung oleh Kabag Ren Polres Tulang Bawang, Kompol Kennedy Pratidina, S.E., M.M., dengan penuh semangat […]

Continue Reading

Kapolsek Banjar Agung Tinjau Lahan Cabai, Terungkap Fakta Mengejutkan Soal Hasil Panen

Tulang Bawang – Kapolsek Banjar Agung AKP Irwansyah, S.H., M.H. bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang ke petani cabai di Kampung Catur Karya Buana Jaya, Kecamatan Banjar Margo, Kabupaten Tulang Bawang, Rabu (15/10/2025)   Dalam kunjungan itu, Kapolsek menemukan fakta menarik para petani cabai di wilayah tersebut mampu memanen hingga 300 kilogram cabai segar setiap hari. Hasil […]

Continue Reading

Tiga Tahun Bersembunyi, DPO Pencuri Besi Tower di Menggala Akhirnya Ditangkap Polisi

Tulang Bawang, Selasa (14/10/2025) – Setelah tiga tahun bersembunyi, pelarian seorang pelaku pencurian dengan pemberatan (Curat) akhirnya berakhir. Tim Unit Reskrim Polsek Menggala Polres Tulang Bawang berhasil menangkap seorang pria yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) terkait kasus pencurian besi tower listrik Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150 Kv Menggala–Seputih Banyak. Pelaku berinisial A.S. […]

Continue Reading

Warga Menggala Dikejutkan Lampu Biru di Tengah Malam, Ternyata Ini Aksi Polisi

Tulang Bawang – Warga Menggala sempat dibuat penasaran dengan cahaya biru yang melintas di tengah malam, Minggu (12/10/2025). Bukan kejadian luar biasa, ternyata itu adalah Patroli Blue Light Presisi dari Satuan Samapta Polres Tulang Bawang. Patroli yang dipimpin personel Sat Samapta ini menyisir sejumlah titik rawan, seperti Pos Ronda Kampung Tua dan Jalintim Simpang Terminal […]

Continue Reading

Remaja Nongkrong di Jalan Etanol Dibubarkan Polisi, Ternyata Ini Alasannya!

Tulang Bawang – Suasana malam akhir pekan di Jalan Etanol Kampung Tunggal Warga, Kecamatan Banjar Agung, mendadak berubah saat personel Polsek Banjar Agung Polres Tulang Bawang menggelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), Sabtu (11/10/2025) malam. Patroli yang dipimpin oleh Aiptu Yuni Makrisna itu menyasar titik-titik rawan tempat berkumpulnya remaja yang kerap nongkrong hingga larut malam. […]

Continue Reading

Bukan Sekadar Lampu Biru: Iptu I Ketut Ungkap Makna di Balik Patroli Blue Light Presisi

Tulang Bawang – Dalam upaya menciptakan rasa aman di malam hari sekaligus mencegah terjadinya tindak kriminalitas, Satuan Samapta Polres Tulang Bawang melaksanakan kegiatan Patroli Blue Light Presisi di sejumlah titik rawan wilayah hukum Polsek Menggala, Jumat malam (10/10/2025). Patroli yang berlangsung sejak pukul 21.00 WIB hingga larut malam ini dipimpin oleh Aipda Andri F, bersama […]

Continue Reading

Bukan Razia, Tapi Berkah! Polisi Tulang Bawang Datangi Ponndok pesantren Bawa Nasi Kotak

Tulang Bawang – Di tengah teriknya siang, senyum santri mengembang saat jajaran kepolisian hadir membawa keberkahan. Melalui program Jumat Berkah, Polres Tulang Bawang kembali menunjukkan kepedulian sosial dengan berbagi nasi kotak kepada para santri Pondok Pesantren Al Qudsi Kampung Dwi Warga Tunggal Jaya, Kecamatan Banjar Agung, Jumat (10/10/2025). Kegiatan ini dipimpin oleh Kapolsek Banjar Agung […]

Continue Reading

Polisi Ikut Ronda, Warga: Ini Baru Polisi yang Kita Mau

Tulang Bawang,(09/10/2025) — Ada pemandangan tak biasa di sejumlah pos ronda Kampung binaan Polsek Banjar Agung, Rabu malam (8/10/2025). Bukan hanya warga yang berjaga, namun juga kehadiran langsung para Bhabinkamtibmas  yang mendampingi mereka berkeliling dan mengecek situasi keamanan lingkungan. Langkah ini bukan sekadar formalitas. Para petugas Bhabinkamtibmas benar-benar aktif blusukan ke pos ronda, menyapa warga, […]

Continue Reading

Polres Tulang Bawang Gelar Penanaman Serentak Jagung Kuartal IV dan Resmikan Gudang Ketahanan Pangan Polri

Tulang Bawang, (08/10/2025) – Dalam rangka mendukung program Swasembada Pangan Nasional Tahun 2025, Polres Tulang Bawang Polda Lampung melaksanakan kegiatan Penanaman Serentak Jagung Kuartal IV serta Peresmian Gudang Ketahanan Pangan POLRI, bertempat di Lahan Ketahanan Pangan, Kampung Penawar Rejo, Kecamatan Banjar Margo, Rabu pagi (8/10/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kabag SDM Kompol Trisnadi Putra, […]

Continue Reading

5 Hari Buron, Dua Pelaku Curas Dibekuk! Ini Aksi Cepat Polsek Penawartama dan Tekab 308

Tulang Bawang, (07/10/2025) — Kepolisian Sektor (Polsek) Penawartama bersama Tim Khusus Anti Bandit (Tekab) 308 Polres Tulang Bawang berhasil mengungkap kasus pencurian dengan kekerasan (curas) yang terjadi pada Kamis, (02/10/2025). Dalam waktu kurang dari lima hari, dua pelaku berhasil ditangkap di wilayah Kabupaten Mesuji. Peristiwa curas tersebut dialami oleh seorang pelajar perempuan berinisial DRD (17), […]

Continue Reading