Polres Tulang Bawang Gelar Jumat Berkah, Bagikan 50 Paket Nasi Kotak di Ponpes Nurul Fattah
Tulang Bawang – Polres Tulang Bawang kembali menebar kebaikan melalui kegiatan Jumat Berkah dengan membagikan paket nasi kotak kepada santri dan santriwati. Kegiatan yang digelar pada Jumat, 24 Oktober 2025, pukul 13.00 WIB di Pondok Pesantren Nurul Fattah, Kampung Penawar Jaya, Kecamatan Banjar Margo, berjalan lancar dan kondusif. Dalam kegiatan tersebut, Kapolsek Banjar Agung, AKP […]
Continue Reading