Polres Tulang Bawang Gelar Syukuran Hari Jadi Polwan RI Ke-76, AKBP James Sampaikan Pesan Ini
Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, menggelar Apel Jam Pimpinan dan Syukuran Hari Jadi Polisi Wanita (Polwan) Republik Indonesia (RI) ke-76 tahun 2024 yang berlangsung hari Senin (02/09/2024), pukul 08.00 WIB s/d selesai, di lapangan Mapolres setempat. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Tulang Bawang, AKBP James H Hutajulu, SIK, SH, MH, MIK, yang dihadiri oleh […]
Continue Reading